Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Fatiah Dari Menyanyi Hingga Menjadi Petinju Muda Terbaik Se Kepri
Kalapas Kelas II A Tanjungpinang Berkomitmen Cegah Narkoba
Silaturahmi ke Rumah Warga, Personel Polsek Kuindra Sampaikan Himbauan Kamtibmas

KUINDRA -Dalam rangka mencegah dan mengantisipasi gangguan Kamtibmas jelang pelaksanaan pemilu, Personel Kepolisian Sektor (Polsek) Kuala Indragiri (Kuindra) rutin memberikan himbauan Kamtibmas dan Pemilu damai kepada masyarakat.
Kali ini, giat himbauan disampaikan oleh Aiptu Benny Codiyat, Brigadir Muhammad Idris dan Bripda Celvin Juanda, dengan bersilaturahmi kerumah rumah warga untuk menyampaikan himbauan, Rabu (31/1/2024), di kelurahan Sapat.
Kapolsek Kuindra AKP Suwandi. B., mengatakan rutinitas tersebut merupakan Cooling System jelang Pemilu dalam rangka Operasi Mantap Brata Lancang Kuning Thun 2023-2024 guna menciptakan stabilitas keamanan diwilayah hukum Polsek Kuindra.
“ Personel Polsek Kuindra mengajak masyarakat untuk bersama sama menciptakan suasana yang aman, sejuk, dan damai selama pelaksanaan Pemilu yang sebentar lagi akan dilaksanakan,” kata AKP Suwandi.
AKP Suwandi, berharap mampu dengan dilaksanakannya rutinitas tersebut mampu menumbuhkan rasa simpati masyarakat dan kepercayaan masyarakat terhadap upaya Polri dalam penegakan hukum dan Harkamtibmas.
”Semoga dengan kegiatan ini situasi keamanan di wilayah hukum Polsek Kuindra tetap berjalan aman sejuk dan damai sesuai yang di harapkan," tutupnya.
Berita Lainnya
Tim Polres Inhu Amankan Pria Youtuber Terduga Pengedar Narkoba Jenis Sabu- Sabu
Berkas Perkara Pencabulan Dinyatakan Lengkap, Dekan FISIP Unri Nonaktif segera Disidangkan
Jualan Narkoba di Simpang Dusun Tua, Polsek Kelayang Ringkus Pelaku
Patroli Dialogis, Personel Polsek Kuindra Ajak Warga Ciptakan Stabilitas Keamanan
Angkut BBM Gunakan Kendaraan Bermodifikasi, Pria Paruh Baya di Lampung Utara Diamankan Polisi
Jabatan Kasi Intel dan Kasubagbin Bengkalis Disertijab
Curi Hewan Ternak, Warga Bandar Agung Ini Berhasil Diringkus Polisi di Ogan Ilir
Polres Tanjungpinang, Amankan 2 Pelaku Diduga Miliki dan Menguasai Narkotika Golongan I
10 Tahanan Polsek Rumbai yang Kabur dari Sel Sudah Tertangkap Semua, Begini Modusnya
Gesit dan Berbahaya: Kencit Residivis Narkoba Terkenal Disikat Kapolsek LBJ Inhu
Tersangka Penadah Hasil Pencurian Buah Sawit, Seorang Warga Kampar Diamankan Di Polsek Kuntodarussalam
Cekcok dengan Mantan Istri, Seorang Ayah di Rejosari Tega Aniaya Kedua Anaknya