Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Gerindra Inhil Gelar Rapat Internal, Bahas Strategi Kemenangan NAWAITU untuk Pilgub Riau

BUALBUAL.com - Dewan Pengurus Cabang Partai (DPC) Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Provinsi Riau, baru-baru ini menggelar rapat internal penting di kantor mereka yang terletak di Jl. Subrantas, Tembilahan 12/08/24.
Rapat ini dipimpin langsung oleh ketua DPC Gerindra Inhil Asmadi SH dan di hadapi anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Inhil dari parati Gerindra.
"Rapat merupakan bagian dari upaya strategis partai dalam menghadapi Pemilihan Gubernur (Pilgub) Riau yang akan datang." Ucap Asmadi SH
Dalam pertemuan tersebut, fokus utama adalah menyusun strategi pemenangan untuk calon gubernur dan wakil gubernur Riau.
"Partai Gerindra berkomitmen untuk memenangkan pasangan calon yang diusung, yaitu Bapak Muhammad Nasir dan Bapak Muhammad Wardan, dalam pilkada mendatang." Tegas Asmadi
Agenda rapat internal juga mencakup pengaturan rapat dengan partai koalisi untuk memastikan sinergi dan dukungan maksimal bagi calon gubernur Riau.
"Target utama Gerindra adalah memastikan kemenangan di seluruh wilayah, dengan khusus pada Kabupaten Indragiri Hilir." Papar Asmadi SH
Dengan strategi yang matang dan koordinasi yang solid, Partai Gerindra berharap dapat mengamankan kemenangan untuk calon yang diusung dan memberikan dampak positif bagi pembangunan daerah.
"Insha allah kita yakin dan percaya paslon partai gerindra usung ini, akan meraih kemenangan pada pemilihan riau tahun 2024." Tutup Asmadi SH.
Berita Lainnya
Asri Auzar Tak Mau Ambil Pusing, Sejumlah Kader Demokrat Riau Terang-terangan Dukung KLB Moeldoko
Momen Langka, Tabligh Akbar Cagubri Abdul Wahid dan UAS di Inhil dihadiri Dua Calon Bupati
7 Alasan Kuat Mengapa Masyarakat Batang Tumu Kec Mandah Mendukung dan Siap Menangkan Fermadani!
Warga Mengeluh Naiknya Tagihan Listrik, Abdul Wahid Langsung Hubungi GM UIW PLN Riau Kepri
Zul Komandan Diisukan Calon Terkuat Pimpin DPC PAN Kecamatan Bangko
Harus Lebih Awal, Terkait Persiapan Pemilu dan Pilkada Serentak 2024
Mengukur dalamnya soliditas Partai koalisi Prabowo hadapi 2019
Sambil Reses, Anggota DPRD Kepri Ini Bagikan Ratusan Sembako kepada Warga
Jumat Barokah, Jarnas Riau Santuni Sembako Bagi Keluarga Tak Mampu
Masyarakat Muara Petai Bersatu Dukung Suhardiman Amby dalam Pilkada Kuansing
PKB Riau Hadir Untuk Melayani, Refleksi Pengabdian dan Kerja Politik Tahun 2020
Masyarakat Tanah Merah Sudah Jatuh Cinta dengan Abdul Wahid dan Fermadani