Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
Saling Klaim PSMTI Vs Panitia Bazar Wekeend Kota Tanjungpinang

BUALBUAL.com - Stand bazar untuk acara Wisata Kuliner Kota Lama yang berlokasi di Street Food jalan merdeka Kota Tanjungpinang menuai polemik.
Polemik itu datang dari Ketua Harian Paguyuban Sosial Marga Tionghoa (PSMTI) Kota Tanjungpinang, Among. Dirinya juga ingin mendirikan stand bazar pedagang UMKM berjualan di area tersebut untuk menyambut imlek seperti tahun-tahun sebelumnya.
Terlihat di lokasi, Ketua panitia acara wisata kuliner kota lama, Yusuf berdebat dengan Ketua Harian Paguyuban Sosial Marga Tionghoa (PSMTI) Kota Tanjungpinang, Among.
Saat perdebatan terjadi, ketua panitia acara wisata kuliner kota lama, Yusuf. Ia mengklaim, sudah mendapatkan izin dari Gubernur Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) dan Dinas Perhubungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kepri.
Bahkan, Yusuf mengungkapkan bahwa among selaku ketua harian PSMTI Kota Tanjungpinang tidak hadir di rapat bersama Dishub Pemprov Kepri untuk membahas stand bazar di street food jalan merdeka Kota Tanjungpinang.
Kendati demikian, Ketua Harian Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Kota Tanjungpinang, Among tetap meminta kepada Yusuf untuk tidak mendirikan stand bazar di area street food dikarenakan akan ada acara stand bazar yang di khususkan menyambut imlek.
Hingga berita ini diterbitkan, Yusuf dengan Among sedang di mediasi di Kantor Polsek Kota Tanjungpinang guna mencapai kesepakatan terkait permasalahan lokasi stand bazar.
Berita Lainnya
Advokat dan LSM Menilai Aparat Kepolisian Rohil Tebang Pilih dalam Berantas Perjudian
Dua Unit Rumah di Kelurahan Bagan Barat, Rohil Dilalap Si Jago Merah
Kabar Duka Datang dari Desa Sanglar, Kantor Desa Ludes Terbakar
PMII Cabang Rohil Kecam Keras LSM dan Wartawan Pengganggu
Tidak Terima Diberitakan, Oknum RT 002 Kelurahan Tanjung Unggat Ancam Lapor Polisi
Melakukan Pembiaràn, Kabel Berjuntai Ke Tanah Sambil Menunggu Korban Nyawa
Personel Polsek Kuindra Gencar Laksanakan Cooling System dan Himbauan Kamtibmas
Ini Tujuan Aksi Damai Organisasi PSHT Datang ke Polres Tulang Bawang Barat
Video Viral Bupati Meranti, M Adil Diminta Bertanggung Jawab atas Ucapannya: Hati-hati Masuk Kategori Makar!
Kuat Dugaan Warga Siak Riau Tewas Tercabik-cabik di Hutan Diterkam Harimau
Warga Kampung Andalas Cermin Serahkan Senpi ke Polsek Rawa Pitu, Ini Tanggapan Kapolsek
Nelayan Rohil Ditemukan Selamat, Setelah Empat Hari Terombang Ambing di Laut