PILIHAN
Pawai Obor Semarakkan Idul Fitri di Desa Penuba
30 Maret 2025
Berbagai Tokoh Sambut Lis Darmansyah
02 Maret 2025
Warga Tionghoa Bengkalis Peduli Bagikan 5300 Paket Sembako

BUALBUAL.com – Ditengah mewabahnya pandemi virus corona disease (Covid-19) Warga Tionghoa Bengkalis Peduli menyiapkan 5300 paket sembako untuk dibagikan kepada masyarakat kurang mampu di Kecamatan Bengkalis dan Bantan.
Kegiatan yang digagas oleh masyarakat tionghoa Bengkalis ini dilaksanakan Sabtu, 4 April 2020 di Gedung Sukacita Maitreya Jalan Wonosari Tengah Bengkalis.
Pemberian paket Sembako atas nama “Warga Tionghoa Bengkalis Peduli” terlaksana atas kerja sama pihaknya bersama Pemerintah Kabupaten Bengkalis juga TNI/Polri.
Ketua Panitia Pelaksana Supendi mengatakan paket yang telah kami siapkan ini berjumlah 5300 paket yang terdiri dari beras 10 Kg dan Mie Instan 20 bungkus.
“Semoga bantuan paket sembako yang kami kumpulkan ini bermanfaat dan dapat meringankan ekonomi keluarga disaat situasi seperti ini,” kata Supendi.
Sementara itu Pelaksana Harian Bupati Bengkalis yang diwakili Staf Ahli Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik Haholongan mengatakan Pemerintah Kabupaten Bengkalis sangat mengapresiasi dan menyampaikan terima kasih atas perhatian warga etnis Tionghoa Bengkalis.
“Kebutuhan sembako saat ini memang sangat diperlukan, dimana masyarakat saat ini di imbau untuk tidak keluar rumah kecuali dalam hal yang sangat mendesak, dengan bantuan yang diberikan ini tentu akan membantu masyarakat kita yang membutuhkan,” kata Haholongan.
Penyerahan secara simbolis dilaksanakan salah satu rumah warga di depan sekolah Maitreya Jalan Wonosari Tengah Bengkalis, langsung diserahkan Staf Ahli Bupati Bengkalis Haholongan, Kapolres Bengkalis AKBP Sigit Adiwuryanto, Kasdim Bengkalis Dedyk Wahyu Widodo.
Kemudian Ketua Dewan Pimpinan Harian Lembaga Adat Melaru Riau (DPH LAMR) Kabupaten Bengkalis Datuk Seri Sofyan Said, Camat Bengkalis Ade Suwirman, Ketua MUI Amrizal, Kepala Desa Wonosari Suswanto, serta anggota TNI/Polri yang ikut membagikan paket sembako di masing-masing rumah warga.(disk/edi).
Kegiatan yang digagas oleh masyarakat tionghoa Bengkalis ini dilaksanakan Sabtu, 4 April 2020 di Gedung Sukacita Maitreya Jalan Wonosari Tengah Bengkalis.
Pemberian paket Sembako atas nama “Warga Tionghoa Bengkalis Peduli” terlaksana atas kerja sama pihaknya bersama Pemerintah Kabupaten Bengkalis juga TNI/Polri.
Ketua Panitia Pelaksana Supendi mengatakan paket yang telah kami siapkan ini berjumlah 5300 paket yang terdiri dari beras 10 Kg dan Mie Instan 20 bungkus.
“Semoga bantuan paket sembako yang kami kumpulkan ini bermanfaat dan dapat meringankan ekonomi keluarga disaat situasi seperti ini,” kata Supendi.
Sementara itu Pelaksana Harian Bupati Bengkalis yang diwakili Staf Ahli Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik Haholongan mengatakan Pemerintah Kabupaten Bengkalis sangat mengapresiasi dan menyampaikan terima kasih atas perhatian warga etnis Tionghoa Bengkalis.
“Kebutuhan sembako saat ini memang sangat diperlukan, dimana masyarakat saat ini di imbau untuk tidak keluar rumah kecuali dalam hal yang sangat mendesak, dengan bantuan yang diberikan ini tentu akan membantu masyarakat kita yang membutuhkan,” kata Haholongan.
Penyerahan secara simbolis dilaksanakan salah satu rumah warga di depan sekolah Maitreya Jalan Wonosari Tengah Bengkalis, langsung diserahkan Staf Ahli Bupati Bengkalis Haholongan, Kapolres Bengkalis AKBP Sigit Adiwuryanto, Kasdim Bengkalis Dedyk Wahyu Widodo.
Kemudian Ketua Dewan Pimpinan Harian Lembaga Adat Melaru Riau (DPH LAMR) Kabupaten Bengkalis Datuk Seri Sofyan Said, Camat Bengkalis Ade Suwirman, Ketua MUI Amrizal, Kepala Desa Wonosari Suswanto, serta anggota TNI/Polri yang ikut membagikan paket sembako di masing-masing rumah warga.(disk/edi).
Berita Lainnya
Buruan Daftar!!! Bos Minyak Gelar Audisi Cari Istri Baru
Cetak Gol Ke-100, Ronaldo Bikin Rekor Liga Champions
Masyarakat Gelar Rapat Persiapan Sambut Kedatangan "UAS" di Kac Mandah
Pasca Tertimpa Pagar SDN 121 Pekanbaru Begini Kondisi Salman yang Belum Sadarkan Diri
Plaza Sri Gemilang Kota Tembilahan Terbakar
Polda Riau Gerebek Home Industry Narkoba di Pekanbaru
Polsek Tanjung Melawan Lakukan Razia di Toko dan Pasar Swalayan
Jemaah Haji Asal Bengkalis Akan Pulang Pekan Depan
Viral Wanita Ini Mengatakan Bisa Ketemu Alm Olga dan Jupe
Caleg PDIP Ditahan Polisi Telibat Pembakaran Surat Suara Pemilu 2019
KPU Rencanakan Umumkan 40 Caleg Mantan Napi Korupsi